Sahabat pembaca Info Honorer, sudah tahukah anda bahwa wacana tes ulang sempat mencuat saat rapat kerja Komisi II DPR RI dengan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Asman Abnur pada pekan lalu.
Dalam raker, Asman berjanji akan segera menerbitkan PP UU Aparatur Sipil Negara (ASN), yang diharapkan bisa menjadi solusi penyelesaian honorer K2.
"Kalau PP diterbitkan sebelum revisi UU ASN disetujui menjadi UU, berarti acuannya adalah pakai tes. Saya pastikan, ratusan ribu honorer K2 akan menolak ini," kata Ketum Forum Honorer K2 Indonesia (FHK2I) Titi Purwaningsih kepada JPNN, Senin (6/2).
Dia menegaskan, seluruh honorer K2 tidak mau dites lagi.
Tawaran pemerintah untuk menjadikan honorer K2 sebagai pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) ditolak.
"Kami tidak mau dites lagi dan tidak mau di-PPPK-kan. Tuntutan kami hanya PNS, makanya kami berharap revisi UU ASN bisa segera dibahas dan disahkan," ucapnya.
Berita ini bersumber dari JPNN.
Related Posts :
Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat berharap revisi Undang-undang ASN dapat memfasilitasi pengangkatan PTT menjadi CPNSSahabat pembaca Info honorer, sudah tahukah anda bahwa Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat berharap revisi Undang-undang Aparatur Sip… Read More...
Sejumlah perwakilan Honor KII Lulus PNS Kembali Tuntut Nasib ke DPRSahabat pembaca info honorer, sudah tahukah anda bahwa setelah sempat senyap tak ada suara lagi, tiba - tiba Jumat (29/9) saat acara Komisi … Read More...
Oktober nanti, Surat Keputusan (SK) Wali Kota Makassar akan dibagikan kepada 1.800 guru honorerSahabat pembaca Info Honorer, sudah tahukah anda bahwa Oktober nanti, Surat Keputusan (SK) Wali Kota Makassar akan dibagikan kepada 1.800 gu… Read More...
Jadwal dan Lokasi SKB Cakim Mahkamah Agung
Sahabat pembaca Info Honorer, sudah tahukah anda bahwa Jadwal dan Lokasi SKB Cakim Mahkamah Agung dapat dilihat di web site Mahkamah A… Read More...
Perpanjangan Waktu Cut-Off Pengiriman Data PMP 2017Yth. Bapak/Ibu
Kepala LPMP
Kepala Dinas Pendidikan Provinsi
Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota
Kepala Sekolah SD, SMP, SMA, SMK
di Sel… Read More...
0 Response to "Honorer K2 berharap revisi UU ASN bisa segera dibahas dan disahkan"
Post a Comment