MiG 29 RMAF ☆
Penggunaan pesawat tempur MIG-29N akan terus dikurangi seiring dengan semakin meningkatnya biaya operasional, kata Kepala Royal Malaysian Air Force (RMAF), Tan Sri Roslan Saad.
Selain itu kemampuan pesawat tempur juga semakin terbatas karena MiG-29 telah bekerja selama 21 tahun sejak pertama kali digunakan pada tahun 1995.
“Kami telah mengurangi penggunaan pesawat tersebut sejak tiga tahun yang lalu dan sejauh ini belum ada kepastian kapan tepatnya MiG-29 akan benar-benar dihapus,” katanya. [Bernama]
Penggunaan pesawat tempur MIG-29N akan terus dikurangi seiring dengan semakin meningkatnya biaya operasional, kata Kepala Royal Malaysian Air Force (RMAF), Tan Sri Roslan Saad.
Selain itu kemampuan pesawat tempur juga semakin terbatas karena MiG-29 telah bekerja selama 21 tahun sejak pertama kali digunakan pada tahun 1995.
“Kami telah mengurangi penggunaan pesawat tersebut sejak tiga tahun yang lalu dan sejauh ini belum ada kepastian kapan tepatnya MiG-29 akan benar-benar dihapus,” katanya. [Bernama]
sumber : https://garudamiliter.blogspot.com/
0 Response to "[Dunia] Secara Perlahan MiG-29 Malaysia Akan di Grounded"
Post a Comment