illustrasi, Demonstran Ikhwanul Muslimin menggelar aksi demonstrasi menentang penggulingan Presiden Muhammad Mursi |
Kalau memang benar pasukan Khilafah Islamiyah menjajah Mesir, kenapa bahasa mereka, bahasa Arab, justru di adopsi menjadi bahasa resmi-pertama oleh penduduk Mesir sendiri? Padahal orang Mesir ketika itu sudah mempunyai bahasa sendiri yaitu bahasa Koptik.
Fenomena ini terbalik dari yang kita alami di Indonesia. Kita semua sepakat kalau pemerintah Belanda dan VOC dahulu pernah menjajah Indonesia. Karena kita merasa dijajah, sangat wajar kalau kita tidak menjadikan bahasa Belanda sebagai bahasa resmi kita.
Tentu pengadopsian sebuah bahasa asing menjadi bahasa resmi sebuah wilayah mempunyai banyak faktor pertimbangan. Tapi setidaknya, adanya kerelaan dari penduduk setempat untuk mengadopsi bahasa asing yang dibawa kaum pendatang untuk dijadikan bahasa resmi di wilayahnya, apalagi jika penduduk setempat sudah mempunyai bahasa-native sendiri dan bahkan malah menomor-duakannya, bisa dijadikan sebagai sebuah indikasi kuat kalau mereka secara umum tidak merasa terjajah.
Source: Facebook Ricky Valdy
sumber : http://www.jurnalmuslim.com
0 Response to "Penduduk Kristen Mesir 'Dijajah' oleh Khilafah Islamiyah?"
Post a Comment